Detail Cantuman Kembali

XML

Disiplin Rohani : 10 Pilar Penopang Kehidupan Kristen = Spiritual Discipline for The Christian Life.


Kemerdekaan : Hasil Menerapkan Disiplin Rohani

Seorang musikus dapat dengan mudah memainkan sebuah gubahan lagu baru walau itu dimainkannya untuk pertama kali. Bukan sesuatu yang aneh lagi, aransemen yang seberapa sulit pun dapat dimainkannya dengan mulus, tanpa kesulitan sedikit pun, lagi begitu mudah tampaknya. Apa rahasianya?

“Kemerdekaan” dalam memainkan alat musik ternyata merupakan hasil bertahun-tahun berlatih secara disiplin. Hal yang sama berlaku dalam bidang rohani. Kemerdekaan dalam bertumbuh menjadi orang Kristen yang dewasa kerohaniannya, yang kepribadiannya mencerminkan sifat-sifat Yesus, bergantung pada seberapa setia Anda menerapkan Disiplin Rohani dalam hidup Anda.

Apakah yang dimaksudkan dengan Disiplin Rohani? Hal itu akan disingkapkan dalam buku ini. Hal-hal penting yang termasuk ke dalam Disiplin Rohani akan dibahas secara jelas dan praktis, diantaranya:
- Bergaul Akrab Dengan Firman Tuhan
- Doa
- Ibadah
- Memberitakan Injil
- Melayani
- Tanggung jawab Menggunakan Waktu
- Puasa
- Saat Teduh, dsb.

Buku ini ditujukan bagi mereka yang rindu mengalami pertumbuhan rohani dalam kehidupan Kristennya.

Donald S. Whitney
Whitney, Donald S. - Personal Name
Cetakan 2
248.42 Whi 1
---
248.42
---
Text
Indonesia
Lembaga Literatur Baptis
1997
Bandung
320 hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...