Detail Cantuman Kembali

XML

Etika Kristen Kebudayaan


Etika Kristen sering menghadapkan manusia kepada pertanyaan :
Siapakah kamu, apakah yang kamu kehendaki, norma-norma manakah yang menjadi pedoman bagi perbuatan dan tindakanmu? Dari sumber-sumber manakah kamu mengambil kekuatan untuk berbuat? Kepada siapakah kamu mengabdi dalam hidup dan usahamu? Apakah tujuan usaha dan perbuatanmu?

Semua pertanyaan itu dan pertanyaan-pertanyaan lainnya membuat kita dengan sendirian berpapasan dengan soal kebudayaan, sebab kebudayaan itu adalah benar-benar buatan manusia, dan manusia itu adalah suatu makhluk yang menciptakan kebudayaan.

Soal hubungan Etika dan Kebudayaan (baik itu ilmu pengetahuan, teknik, maupun kesenian, waktu senggang dll.) di coba diuraikan dan dijawab oleh Prof. Verkuyl dalam buku ini. Semoga jawab alkitabiah (cintakasih kepada Tuhan dan cintakasih kepada sesama manusia adalah satu-satunya norma kebudayaan), yang beliau berikan mendorong kita masing-masing untuk membuatnya menjadi jawab kita jua.

J. Verkuyl
Verkuyl, J. - Personal Name
Soegiarto - Personal Name
Keempat
241 Ver E
241
Text
Indonesia
BPK Gunung Mulia
1982
Jakarta
184 hlm.
LOADING LIST...
LOADING LIST...